5 Prinsip Toyoda

 


Sakichi Toyoda,
Pendiri Toyota

5 Prinsip dari Toyoda

1. Selalu setia pada tugas Anda, sehingga berkontribusi untuk perusahaan dan bagi kehidupan secara keseluruhan.
2. Selalu rajin dan kreatif, berjuang untuk tetap menjadi terdepan.
3. Membuat sesuatu menjadi praktis dan menghindari kecerobohan.
4. Selalu berusaha untuk membangun suasana kerja yang enak, sehingga menjadi hangat dan selalu bersikap ramah.
5. Selalu menghormati hal-hal rohani, dan ingat untuk bersyukur setiap saat.

Tidak ada komentar:
Write comments